Program Studi Manajemen Terakreditasi Baik Sekali

FEB UNMUS - Keluarga besar Fakultas Ekonomi dan Bisnis khususnya Jurusan Manajemen baru saja mendapat kabar gembira. Lembaga Akreditasi Mandiri Ekonomi Manajemen Bisnis dan Akuntansi (LAMEMBA) baru saja menerbitkan sertifikat akreditasi BAIK SEKALI untuk Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Musamus.

Tim Dosen FEB Melaksanakan Pengabdian Kepada Masyarakat Peningkatan Ekonomi & Pemberdayaan Petani di Kampung Hidup Baru

Pada kesempatan baik ini pertanggal 20 Juli 2023 tim Universitas Musamus dalam Hal ini Dosen dari  Fakultas Ekonomi dan Bisnis melakukan suatu kegiatan yang mencakup pada tujuan Tri Dharma Perguruan Tinggi yaitu (Pengabdian, Penelitian, dan Pengajaran).

Tim Futsal Ekonomi Pembangunan Raih Juara 1 pada Turnamen Futsal Musamus Cup 2023

FEB UNMUS - Musamus CUP tahun 2023 yang diikuti Sebanyak 23 tim memperebutkan trofi dan uang pembinaan. Turnamen ini berlangsung di Lapangan futsal universitas musamus, pada bulan Mei 2023 dan berhasil dimenangkan oleh Tim Futsal prodi Ekonomi Pembangunan FEB UNMUS hingga mendapatkan hadiah, piala, dan trofi.

Sosialisasi Koperasi Cakrawala Musamus

Sosialisasi Koperasi Cakrawala Musamus

FEB UNMUS – Rektor UNMUS dan pengurus koperasi bertempat di Aula PKM UNMUS menggelar sosialisasi Koperasi Cakrawala Musamus.

Mahasiswa Akuntansi Menyabet Juara 2 Lomba Debat

FEB UNMUS - Tim debat dari Prodi Akuntansi mendapat prestasi Juara 2 dalam kategori debat Se-Universitas Musamus di kegiatan Panggung Ekspresi dalam rangka Hari kartini yang digelar oleh BEM KM Universitas Musamus.

Dosen dan HMJ Akuntansi FEB UNMUS Gelar Halal Bihalal 1444 H

FEB UNMUS – Himpunan Mahasiswa Akuntansi FEB UNMUS mengadakan kegiatan acara Halal bihalal 1444 H bersama pengurus HMJ dan dosen. Acara Halal Bihalal yang dilaksanakan tanggal 1 Mei 2023.

KAMPUS MERDEKA

Wakil Dekan FEB Lantik pengurus BEM FEB dan HMJ periode 2023/2024

FEB UNMUS – Wakil Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Musamus lantik Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan Himpuna Mahasiswa Jurusan (HMJ) Manajemen, Akuntansi dan Ekonomi Pembangunan , Sabtu (25/3/2023).

USUNG TEMA KKN “LITERASI TEKNOLOGI TEPAT GUNA BAGI KEHIDUPAN MASYARAKAT” WAREK I UNMUS : KITA SEMUA HARUS BISA BERKOLABORASI

Merauke, Papua Selatan_ Wakil Rektor I Universitas Musamus, Maria V.I Herdjiono melepas sebanyak 390 mahasiswa program Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Musamus periode Februari – Maret 2023. Mahasiswa KKN yang dilepas hari ini sebelumnya telah mengikuti tahapan pembekalan KKN selama 2 hari yang diselenggarakan oleh LP2M Unmus. Acara pelepasan berlangsung di lapangan Musamus Sai Universitas Musamus pada Senin, 20 Februari 2023. Mereka nantinya akan melaksanakan KKN selama satu bulan di 19 kampung (desa) yang tersebar pada 6 distrik pada wilayah pemerintahan Kabupaten Merauke, Provinsi Papua Selatan. 

Informasi

Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Jl. Kamizaun Mopah Lama Merauke

Email : feb@unmus.ac.id

 

Satgas PPKS Unmus

📞085244737222 / 081248114990